Detail Cantuman
Advanced Search
Text
Mukjizat Ilmiah di Bumi & Luar Angkasa
Dengan biaya lebih dari 100 miliar dolar, ilmuwan dan antariksawan Amerika akhirnya mampu mendarat di permukaan bulan. Mereka melakukan penelitian atas struktur dan materi internal bulan, dan menemukan fakta yang mengindikasikan bahwa bulan pernah terbelah menjadi dua lalu menyatu kembali. Sebuah mukjizat yang diberikan kepada Rasulullah Muhammad « lebih dari 1400 tahun silam dan Allah a memaksa Amerika menghabiskan biaya ratusan miliar dolar untuk membuktikannya bagi kaum Muslimin.
Selain itu, sebanyak 461 ayat dalam Al-Qur'an menyebut tentang bola bumi, baik yang menggambarkannya secara keseluruhan, maupun secara khusus tentang kerak luar berbatu atau sesuatu yang terkandung di dalamnya secara tepat.
Siapakah guru yang mengajar Nabi Muhammad * fakta-fakta ilmiah yang dipaparkan oleh Al-Qur'an? Apakah dia memiliki perangkat penelitian ilmiah yang memungkinkannya menemukan semua itu? Apakah dia memiliki pesawat terbang dan roket yang memungkinkannya menguak apa yang ada di atas langit?
Jawabannya adalah hanya Allah * yang menciptakan dan memiliki pengetahuan sedemikian rupa hingga tidak akan bisa dipengaruhi oleh kepalsuan. Allah is memberikan kabar kepada kita tentang tanda-tanda masa lalu, masa kini, dan masa mendatang tentang alam semesta dan tentang diri kita.
Simak dan temukan fakta-fakta ilmiah yang bersesuaian dengan ayat-ayat Al-Qur'an dalam buku ini. Shingga membuat jantung kita berdebar, hati berdecak kagum, dan lisan berucap "Subhanallah, ini pastilah agama yang benar."
Ketersediaan
190978 | 297.265 Ahm m | Perpustakaan STKIP Al Hikmah (200-299) | Sedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2025-09-15) |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
297.265 Ahm m
|
Penerbit | Aqwam, : Great Britain., 2016 |
Deskripsi Fisik |
389 hlm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-979-039-371-4
|
Klasifikasi |
297.265
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain