Image of Literasi Media dalam Bahasa dan Sastra

Text

Literasi Media dalam Bahasa dan Sastra



Literasi mempunyai posisi strategis di sekolah. Membaca-berpikir menulis yang merupakan inti literasi sangat diperlukan peserta didik untuk menyelesaikan studi, melanjutkan studi, mempersiapkan diri memasuki dunia pekerjaan, dan belajar sepanjang hayat di tengah masyarakat. Melalui pembelajaran berbasis literasi media diharapkan seseorang dapat menguasai berbagai teknologi informasi, mendorong kemampuan berpikir kritis, memecahkan masalah dan kreatif, menganalisis, mengevaluasi, dan mengkomunikasikan pesan dalam berbagai bentuk medium, terutama dalam meningkatkan kemampuan berbahasa dan bersastra.

Dengan dijadikannya literasi sebagai basis pengembangan kegiatan pembelajaran, berarti bahan ajar yang dirancang guru bertumpu pada konten-konten informasi yang telah diakses. Peran guru dalam menggunakan bahan ajar yang tepat akan menentukan tercapainya kompetensi dasar dan hasil belajar siswa dalam semua jenis pembelajaran khususnya pembelajaran Bahasa Indonesia.

Buku Menulis ini dimaksudkan sebagai bahan panduan dalam penulisan buku mata pelajaran Bahasa Literasi Media dalam Bahasa dan Sastra Indonesia di Sekolah Menengah Atas/Kejuruan. Penerbitan buku ini diharapkan dapat memberikan andil dan menjadi bagian dari Gerakan Literasi Media di Indonesia.


Ketersediaan

2301473028.7 Nur lPerpustakaan STKIP Al Hikmah (000-199)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
028.7 Nur l
Penerbit Bintang Pustaka Madani : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
ix + 86 hlm; 15,5 x 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-6786-53-6
Klasifikasi
028.7
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this